Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Minimalkan Headway Dua Koridor Busway

Jumat, 07 Januari 2011 – 03:03 WIB
Minimalkan Headway Dua Koridor Busway - JPNN.COM
Selama belum keluar dari halte, penumpang tetap bisa melanjutkan perjalanan tanpa harus membeli tiket kembali. Hal itu juga berlaku untuk koridor lainnya. Dipecahnya jalur menjadi tiga segmen lantaran jumlah penumpang tertinggi ada pada jalur Cililitan-Grogol. Sehingga, untuk jalur yang melayani langsung dari Pinangranti hingga Pluit khusus bus tunggal. Sementara untuk bus gandeng dikhususkan melayani Cililitan-Grogol.

Terkait bus koridor IX yang melawati tol taman mini, pristono juga menjelaskan hal itu lantaran jumlah penumpang di kramatjati tidak terlalu banyak. Sementara pelayanannya sudah diakomodasi koridor VII kampong melayu-kampung rambutan. Sehingga, jika ada penumpang dari Pinangranti akan menuju Kramatjati, bisa turun di halte UKI Cawang dan pindah ke koridor VII.

Sementara bagi penumpang dari Pluit yang akan ke Kramatjati, bisa turun di halte Cawang Sutoyo dan pindah naik koridor VII. “Arahan Dinas Perhubungan untuk menerapkan split managemen by networking sudah dilaksanakan. Tidak lagi menggunakan sistem by koridor. Total 524 bus yang ada bisa dialihkan ke koridor mana saja yang membutuhkan pelayanan,” tambah Manager Perencanaan Operasi dan Tiketing BLU Transjakarta Susilo Dewanto. (aak)


JAKARTA - Kepala Dinas Perhubungan DKI, Udar Pristono, menegaskan bahwa pihaknya akan berusaha keras untuk meminimalkan headway (jarak kedatangan

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close