Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

MSA Kargo Resmikan Logistic Center di Semarang

Sabtu, 17 September 2016 – 07:25 WIB
MSA Kargo Resmikan Logistic Center di Semarang - JPNN.COM
Chairman MSA Kargo Monang Sianipar (tengah) bersama Presdir MSA Kargo Sahat Sianipar(kiri) dan Vice President MSA Kargo Bismark Sianipar (kanan) saat meninjau Logistik Center yang baru diresmikan di Semarang, Jateng, Jumat (16/9). Logistic Center seluas 6.000 m2 tersebut disiapkan untuk menunjang kepesatan laju pertumbuhan industri yang membutuhkan peran jasa kargo. Foto: Ist for jpnn

MSA Kargo berdiri sejak tahun 1981 dengan bermodalkan sebuah Vespa, empat karyawan dan kantor sewaan di bilangan Jalan Otista nomor 60 Jakarta. Keberhasilan Monang Sianipar membangun perusahaannya dilewati suka dan duka, bahkan dengan cucuran keringat dan air mata. 

"Jika kini perusahaan ini berkembang pesat dan memiliki cabang di berbagai kota di Indonesia, ini semua karena kegigihan, konsistensi, integritas dan anugerah Yang Maha Kuasa," ujar Monang. 

​Kepada anak-anaknya, Sahat Sianipar, Bismark Sianipar, Tria Sianipar dan Viky Sianipar, ia selalu mendoktrin agar berpegang pada sebuah filosofi “The Trade Follow The Ship”. Selain itu ia juga menekankan pentingnya melihat ke depan (remember the future), mengingat terjadinya perubahan-perubahan global yang terjadi di segala bidang akhir-akhir ini. (boy/jpnn)

JAKARTA -- MSA Kargo meresmikian logistic center di Semarang, Jawa Tengah, Jumat (16/9). Gudang ini diresmikan bertepatan dengan ulang tahun PT MSA

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close