MUI Keluarkan Fatwa soal Vaksin AstraZeneca
Badan POM telah melakukan proses evaluasi untuk keamanan khasiat dan mutu dari vaksin AstraZeneca.
Hasil evaluasi khasiat keamanan berdasarkan data hasil uji publik yang disampaikan secara keseluruhan pemberian vaksin AstraZeneca dua dosis dengan interval delapan sampai 12 minggu pada total 23.745 subjek adalah aman dan bisa ditoleransi dengan baik.
Kejadian efek samping yang dilaporkan dalam studi klinik umumnya ringan dan sedang atau grade 1 dan 2, dan yang paling sering dilaporkan yaitu reaksi lokal seperti nyeri pada saat ditekan, panas, kemerahan dan gatal, dan pembengkaakan.
Reaksi sistemik lainnya ialah kelelahan, sakit kepala, panas meriang, dan nyeri sendi. (esy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: