Organisasi Indonesia Surati PBB, Tuntut Pengusutan Tuntas Asal-usul COVID-19
Senin, 26 Oktober 2020 – 22:55 WIB
Sebagai badan dunia yang menjaga perdamaian serta menjaga terjaminnya Hak Asasi Manusia, kami mendesak PBB melaksanakan fungsinya melalui Lembaga WHO agar serius membuktikan kepada masyarakat dunia bahwa pandemic Covid-19 yang menyebar diseluruh negara belahan dunia saat ini bukan diciptakan manusia untuk merusak tatanan dan kebudayaan kehidupan, serta tidak diciptakan untuk merusak perekonomian dunia, dan bukan juga sebagai senjata biologis.
Demikian surat ini kami buat atas perhatiannya diucapkan terimakasih.
Direktur Eksekutif KP3-I
Tomu Augustinus Pasaribu, S.H.