Pelajar SMP Ini Diduga Korban Pembunuhan
“Dari orangtuanya kami mendapat laporan dan langsung meluncur ke lokasi,” terang Syawal.
Pihak kepolisian begitu mendapat informasi langsung terjung kelokasi untuk melakukan olah TKP. Kemudian, membawa korban ke rumah sakit Bhayangkara Medan guna dilakukan autopsi.
“Kami lihat kayak ada penganiayaan, tetapi untuk mengetahui lebih lanjut kami tunggu hasil autopsi,” kata Syawal.
Hingga berita ini diturunkan, pihak satuan reskrim yang sudah membawa korban masih menunggu hasil autopsi. Selain itu, sudah melakukan pemeriksaan ke beberapa saksi dan diduga sudah menemukan pelaku pembunuh.
BACA JUGA: Empat Emak-emak, Dua Laki-laki Tepergok Berbuat Terlarang di Sebuah Rumah
“Saat ini kami masih memeriksa, namun belum kami tentukan apakah dia atau tidak, sembari menunggu hasil autopsi,” pungkas Syawal. (des/azw)