Pemerintah Klaim Berhasil Turunkan Angka Kemiskinan
Senin, 19 Juli 2021 – 22:03 WIB
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pada Maret 2021, angka kemiskinan Indonesia sebesar 10,14% dengan jumlah penduduk miskin saat ini 27,54 juta orang.
Pemerintah berharap melalui program perlindungan sosial yang digelontorkan termasuk saat pandemi bisa berkontribusi menurunkan angka kemiskinan periode berikutnya. (esy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: