Pemerintah Tawarkan Delapan Blok GMB
Senin, 01 Agustus 2011 – 14:30 WIB
JAKARTA - Setelah menandatangani kontrak kerjasama dengan para kontraktor pemenang (pengelolaan) tujuh blok Gas Metana Batubara (GMB) dan satu blok minyak dan gas bumi (migas), pemerintah kembali menawarkan delapan blok GMB baru. Selain GMB yang seluruhnya berada di Kalimantan tersebut, pemerintah juga menawarkan satu blok migas. Dirjen Migas Kementerian ESDM Evita Herawaty Legowo mengatakan, delapan blok GMB yang ditawarkan melalui lelang penawaran langsung itu, antara lain yakni GMB Bangkanai I (Kalimantan Tengah dan Kalimantan Timur), GMB Bangkanai II (Kalteng), GMB Bangkanai III (Kalteng dan Kaltim), serta GMB Bangkanai IV (Kalteng).
Selanjutnya, masih ada blok GMB Kuala Kapuas I (Kalteng), GMB Kuala Kapuas II (Kalteng), GMB Tanah Laut (Kalimantan Selatan), serta GMB West Sanga-sanga I (Kaltim). Sementara untuk blok migas, yang ditawarkan kali ini adalah blok Kuala Pambuang yang berlokasi di Kalteng.
"Ketentuan dan syarat yang diberlakukan terhadap delapan blok GMB yang ditawarkan tersebut adalah, First Trance Petroleum (FTP) sebesar 10 persen (nonshare), Split (pemerintah-kontraktor) sebesar 55:45 (after tax), cost recovery 100 persen," terang Evita saat launching blok GMB dan migas baru di Gedung Kementerian ESDM, Senin (1/8).
JAKARTA - Setelah menandatangani kontrak kerjasama dengan para kontraktor pemenang (pengelolaan) tujuh blok Gas Metana Batubara (GMB) dan satu blok
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
Senin, 25 November 2024 – 17:06 WIB - Pasar
Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
Senin, 25 November 2024 – 16:15 WIB - Bisnis
Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
Senin, 25 November 2024 – 15:23 WIB - Pasar
Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini
Senin, 25 November 2024 – 15:15 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
Senin, 25 November 2024 – 12:57 WIB - Bisnis
Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
Senin, 25 November 2024 – 12:20 WIB - Musik
Sheila On 7 Akhirnya Mempersembahkan Memori Baik
Senin, 25 November 2024 – 13:35 WIB - Jateng Terkini
Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Sopir Truk jadi Tersangka
Senin, 25 November 2024 – 12:10 WIB - Pendidikan
Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
Senin, 25 November 2024 – 14:54 WIB