Pemkot Tangerang Kembangan Potensi Ekonomi & Budaya Lokal Lewat Culinary Day 2024
Senin, 16 Desember 2024 – 09:16 WIB
"Dengan harga makanan maksimal Rp 35.000, warga dapat menikmati sajian istimewa dari hotel berbintang dengan harga terjangkau. Selain kuliner, acara ini juga diramaikan oleh pertunjukan seni dari sanggar tari hingga musik lokal hingga penampilan band nasional yaitu Vieratale," pungkas Rizal.(ray/jpnn)