Pemprov Riau Bakal Bagi-bagi Mobil Baru
Kamis, 07 Oktober 2010 – 15:59 WIB
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi Riau kembali menganggarkan 215 mobil dinas baru yang akan “dibagi-bagikan” kepada pejabat eselon II dan eselon III pada 2011 mendatang. Namun untuk pengadaan kali ini sedikit berbeda dari pengadaan sebelumnya, di mana bagian perlengkapan Setda Provinsi Riau menerapkan sistem kontrak dengan melibatkan pihak ketiga. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) acapkali menyampaikan pesan kepada pemerintah dan publik agar hati-hati dalam pelaksanaan kontrak, dalam artian harus mengacu pada peraturan perundang-undangan.
Pihak Pemprov Riau sepertinya sudah wanti-wanti agar tak terjebak pada praktik korupsi. Mereka menerapkan sistem kontrak dengan mengacu kepada Perpres 54/2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah.
Hal ini diungkapkan Kepala Biro Perlengkapan Setdaprov Riau, Dr Kasmianto MPd kepada Riau Pos (JPNN) di ruanganya Rabu (6/10). Menurut Kasmianto, pengadaan mobil dinas sistem kontrak sebanyak 215 unit ini, akan diperuntukkan bagi 200 unit untuk pejabat esselon III dan 15 unit pejabat esselon II.
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi Riau kembali menganggarkan 215 mobil dinas baru yang akan “dibagi-bagikan” kepada pejabat eselon
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Kep. Riau
Kapal Mengangkut Pekerja Migran Ilegal Tenggelam di Perairan Karimun, 3 Orang Hilang
Selasa, 07 Januari 2025 – 20:55 WIB - Daerah
Kelulusan 1 PPPK Guru di Bima Dibatalkan, Ini Sebabnya
Selasa, 07 Januari 2025 – 19:15 WIB - Bengkulu
Data Sementara Jumlah Pelamar PPPK 2024 Tahap 2, Lumayan Banyak
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:40 WIB - Daerah
Tour de Singkarak Tidak Lagi Digelar
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:20 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
KemenPAN-RB Siapkan Optimalisasi di Seleksi PPPK 2024 Tahap 2, Pemda Diminta Akomodasi Honorer
Rabu, 08 Januari 2025 – 03:11 WIB - Bulutangkis
Malaysia Open 2025: Ana/Tiwi Gagal Susul Lanny/Fadia ke 16 Besar
Selasa, 07 Januari 2025 – 23:15 WIB - Humaniora
Senator Filep Merespons Problematika Dosen Soal Tunjangan Kinerja Hingga Beban Administrasi
Selasa, 07 Januari 2025 – 22:43 WIB - Kriminal
Pengusaha Angkutan Alat Berat Gelapkan Pajak Rp3,4 Miliar, Kini Ditahan Kejari Semarang
Rabu, 08 Januari 2025 – 02:00 WIB - Komunikasi
Menperin Agus: Bos Apple Masih Melakukan Negosiasi
Selasa, 07 Januari 2025 – 22:15 WIB