Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Pentingnya Integrated Farming untuk Maksimalkan Keuntungan Agrobisnis

Sabtu, 22 Januari 2022 – 10:56 WIB
Pentingnya Integrated Farming untuk Maksimalkan Keuntungan Agrobisnis - JPNN.COM
Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian Dedi Nursyamsi pada acara Mentan Sapa Petani dan Penyuluh (MSPP). Foto: Humas Kementan

Semua itu dilaksanakan dengan mengerahkan tenaga kerja di perdesaan dengan bertujuan memberikan kesempatan kerja dan menambah penghasilan.

"Selanjutnya peningkatkan kinerja pembangunan pertanian melalui penguatan infrastruktur pertanian sekaligus memberdayakan ekonomi dan meningkatkan daya beli masyarakat di perdesaan," ujarnya.

Narasumber lainnya Direktur Pembiayaan Indah Megawati, mengatakan bahwa aspek prasarana dan sarana pertanian mendukung pencapaian produksi komoditas pertanian 2022. Diantaranya melalui program peningkatan ketersediaan, akses dan kualitas konsumsi pangan.

"Untuk tahun 2022 KUR ditargetkan sebesar 80 Triliun. Diharapkan kepada teman-teman dinas daerah segera mengajukan CPCLnya. Sehingga tidak terjadi lagi pada tahun 2021 perbankan tidak bisa mengakses karena keterlambatan data," terangnya. (rhs/jpnn)

Integrated farming ditujukan untuk memaksimalkan keuntungan agrobisnis dan optimalisasi lahan.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close