"Kalau ayam hidup yang terkena virus langsung ketahuan, tandanya ayam langsung mati. Beda dengan ayam yang sudah dipotong, meski dibekukan tapi virusnya masih tetap hidup karena ada media darah," tuturnya.(esy/jpnn)
JAKARTA- Pemprov DKI Jakarta diminta untuk mencabut Perda No 4 Tahun 2007 tentang Pengendalian Flu Burung. Desakan itu diungkapkan anggota Komisi