Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Perkenalkan Sistem Manajemen Gudang Meson di Indonesia, Shipper Bermitra dengan Honeywell

Jumat, 22 Desember 2023 – 22:04 WIB
Perkenalkan Sistem Manajemen Gudang Meson di Indonesia, Shipper Bermitra dengan Honeywell - JPNN.COM
Shipper bekerja sama dengan Honeywell Logistics Solutions (HLS) untuk mengotomatisasi operasional 300 gudangnya, yang terletak di 35 kota di seluruh Indonesia melalui Meson Warehouse Management System (WMS). Foto dok Shipper

Dengan teknologi canggihnya, Meson WMS memiliki dampak positif pada kualitas dan kehandalan produk, pemantauan real-time, integrasi yang mudah dengan sistem lain, dan peningkatan efisiensi kerja.

Dengan menggunakan sumber daya internal dan pemahaman mendalam tentang kebutuhan bisnis, Shipper memilih untuk mengadopsi solusi Meson WMS dari Honeywell dan mengimplementasikannya secara independen.

"Keputusan ini memungkinkan kami untuk memperluas layanan yang kami tawarkan kepada pelanggan dengan menyediakan solusi WMS berkualitas tinggi yang meningkatkan efisiensi layanan pelanggan," kata Budi Handoko, Chief Operating Officer Shipper.(chi/jpnn)

Honeywell Logistics Solutions merupakan pemimpin global di industri logistik dan rantai pasok yang telah melayani lebih dari 1.600 pelanggan di 24 negara.

Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close