Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Perlu Membatasi Migrasi Warga untuk Cegah Penularan Covid-19

Kamis, 26 Maret 2020 – 15:10 WIB
Perlu Membatasi Migrasi Warga untuk Cegah Penularan Covid-19 - JPNN.COM
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni (kiri) bersama Direktur Utama RSPI Sulianti Saroso Mohammad Syahril saat menyerahkan APD untuk tenaga medis. Foto: Humas DPR RI

Menurut dia, social distancing yang terus digaungkan pemerintah dan berbagai elemen saja pada kenyataannya masih banyak diabaikan mereka yang tidak memiliki kepentingan mendesak.

“Bagaimana saat Ramadan dan Idulfitri yang secara tradisi di Indonesia lekat dengan aktivitas mudik? Daerah yang sebelumnya tidak terpapar akhirnya akan berstatus darurat, seperi di berbagai daerah saat ini,” kata Sahroni.

Karena itu, Sahroni mendorong pemerintah tidak hanya menerapkan social distancing, tetapi perlu mengeluarkan kebijakan tegas seperti lockdown ataupun aturan lainnya. “Supaya penyebaran Covid-19 tidak makin meluas,” tegas legislator Dapil III DKI Jakarta (Jakarta Utara, Jakarta Barat, dan Kepulauan Seribu) itu.(boy/jpnn)

Ahmad Sahroni menyatakan pemerintah perlu mengevaluasi dan menerapkan kebijakan yang sifatnya mengikat bagi setiap individu agar potensi penularan Covid-19 dapat dicegah.

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close