Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Petani Kaltim Capai IP 400 Melalui Program Genta Organik Kementan

Kamis, 14 September 2023 – 06:53 WIB
Petani Kaltim Capai IP 400 Melalui Program Genta Organik Kementan - JPNN.COM
Kepala Pusat Penyuluhan Pertanian Bustanul Arifin Caya (tengah) saat menghadiri acara Farmer Field Day di Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Mitra Tani Sambutan, Kota Samarinda, Kalimantan Timur, Rabu (13/9). Foto: Kementan

Tri Ida sangat berharap agar kegiatan ini ditahun depan dapat ditambahkan lokasi CPCL SL genta organik. Karena salah satu hasil yang bisa dibanggakan dari implementasi SL Genta Organik mengalami peningkatan.

"Sebelumnya di lahan SL ini indeks pertanaman atau IP 200, sedangkan pada lokasi SL terjadi peningkatan menjadi IP 400. Sehingga hal ini akan terus dikembangkan di wilayah lainnya sehingga Provinsi Kaltim bisa menjadi provinsi yang bisa mencapai IP 400," katanya.

Turut hadir dalam acara tersebut, di antaranya Kepala UPTD BPPSDMP Provinsi Kaltim, Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Samarinda, Kepala SMKPP Banjarbaru Kalsel, dan perwakilan BSIP Kaltim. (rhs/jpnn)


Lewat program Genta Organik Kementan, IP petani Kalimantan Timur (Kaltim) mencapai 400.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close