Masih dikatakannya, secara keseluruhan jumlah areal tanam pisang di Aceh seluas 5.600 hektar dan mengalami nasib serupa yakni di serang hama layu fusarium dan bakteri. Diantaranya, di Kabupaten Aceh Tamiang, Bireuen, Subussalam dan Kabupaten Pidie. (arm)
ACEH UTARA- Seluas 300 hektar tanaman pisang disejumlah kecamatan di Kabupaten Aceh Utara, saat ini diserang hama layu fusarium dan layu bakteri.