Petugas Usir Pengunjung dan Pedagang di Lokasi Wisata BKB
Minggu, 16 Mei 2021 – 20:07 WIB

Pengunjung dan PKL di BKB Palembang bergerak keluar dari area wisata tersebut karena diminta petugas gabungan mengosongkan area itu, Minggu (16/5) (ANTARA/Aziz Munajar/21)
Putra mengatakan Kota Palembang saat ini masih berstatus zona merah Covid-19 sehingga potensi kerumunan yang sulit terkendali harus dicegah agar tidak menimbulkan lonjakan kasus positif. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?