Pinggul Digoyang, Sinyal Wanita Minta Dibuahi?
Jumat, 16 Mei 2014 – 13:11 WIB
Teori ini juga disetujui Dr. John Manning dari University of Central Lancashire.
"Lagipula wanita lebih suka melakukan pendekatan pada satu pria yang akan membantunya membesarkan anak, bukannya memamerkan masa suburnya dan rela didekati banyak pria sekaligus," katanya.
Dr. Manning menambahkan bahwa gejala-gejala ovulasi baru akan diperlihatkan wanita dengan jelas hanya untuk mempromosikan monogami, bukan sebaliknya.(fny/jpnn)