Ponsel Terkena Najis? Begini Cara Menyucikannya
Sabtu, 13 Agustus 2022 – 14:09 WIB
3. Bisa menggunakan tisu atau sapu tangan yang dibasahi air bersih (mutlak) apabila dikuatirkan merusak ponsel tersebut;
4. Kemudian membersihkan ponsel yang sudah disucikan dengan menggunakan tisu basah harum seperti yang digunakan untuk bayi;
5. Jika tidak menemukan air bersih, tisu untuk menyucikan ponsel, maka sebaiknya tidak mengantongi ponsel tersebut ketika shalat.(jpnn)