Program Kuliah Gratis untuk 100 Kades, Pemprov Bengkulu Menyiapkan Rp 400 Juta
Minggu, 11 Desember 2022 – 21:00 WIB
"Selain itu juga dapat meningkatkan kualitas kepala dan seluruh perangkat desa yang ikut program kuliah gratis," katanya.
Sebelumnya, Pemprov Bengkulu telah menyiapkan Rp 280 juta dari APBD 2022 untuk pelaksanaan kuliah gratis yang seharusnya dilaksanakan pada tahun ini.
Namun, karena belum mendapatkan jadwal perkuliahan dari UT maka pelaksanaan perkuliahan dimulai pada 2023 dan anggaran tersebut dikembalikan ke kas daerah. (antara/jpnn)