Pupuk Indonesia Raih Predikat Juara III Annual Report Award
Jumat, 15 November 2019 – 05:08 WIB
Tak hanya itu, perseroan juga terus meningkatkan efisiensi dalam setiap kegiatan bisnisnya, sejalan dengan program Transformasi Bisnis Pupuk Indonesia Grup yang dicanangkan sejak 2017.
Selain untuk mengakselerasi pencapaian bisnis, inisiatif efisiensi juga bertujuan untuk meringankan beban subsidi pemerintah.
"Perusahaan juga secara konsisten menjalankan program revitalisasi pabrik untuk meningkatkan efisiensi dan daya saing. Sebab revitalisasi terbukti menghasilkan penghematan dari turunnya tingkat konsumsi gas pabrik," tandas Aas.(chi/jpnn)