Ralat Peringatan, BMKG Dikecam
Rabu, 27 Oktober 2010 – 20:50 WIB
Apapun alasanya, lanjut Priyo, tindakan BMKG yang telah memiki informasi akan datangnya tsunami di Mentawai, kemudian diumumkan dan diralat, merupakan sikap yang tidak profesioanal dan DPR mengecamnya.
"Akibat dari pencabutan peringatan tsunama tersebut, nyawa taruhannya karena masyarakat setempat tidak melakukan persiapan dan antisipasi optimal dalam menghadapi tsunami," ujarnya.