Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Rasa Cemas Mulai Menggangu? Ini 8 Cara Efektif Mengatasinya

Kamis, 06 Juli 2017 – 02:53 WIB
Rasa Cemas Mulai Menggangu? Ini 8 Cara Efektif Mengatasinya - JPNN.COM
Ilustrasi. Meditasi. Foto IST

Meditasi dikenal mampu membantu menghilangkan stres dan kecemasan. Penelitian dari John Hopkins menunjukkan bahwa 30 menit meditasi harian bisa mengurangi beberapa gejala kecemasan dan bertindak sebagai antidepresan.

7. Makan makanan yang sehat

Kadar gula darah rendah, dehidrasi atau bahan kimia dalam makanan olahan seperti perasa buatan, pewarna buatan dan pengawet bisa menyebabkan perubahan mood pada beberapa orang.

Diet tinggi gula juga bisa memengaruhi temperamen seseorang. Jika kecemasan Anda memburuk setelah makan, periksa kebiasaan makan Anda.

Tetap terhidrasi, hilangkan makanan olahan dan makan makanan sehat kaya karbohidrat kompleks, buah dan sayuran serta protein tanpa lemak.

8. Minum teh chamomile

Secangkir teh chamomile adalah obat rumah yang umum untuk menenangkan saraf dan mendorong tidur.

Sebuah penelitian di tahun 2009 menunjukkan bahwa chamomile juga bisa menjadi dalam melawan gangguan kecemasan umum.

Beban pikiran yang berlebih berpotensi memicu rasa cemas. Jika dibiarkan akan bisa berujung dengan depresi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close