Remaja 16 Tahun Terlibat Aksi Curas, Sudah Delapan Kali Beraksi
Senin, 25 November 2019 – 22:25 WIB
"Dari hasil pemeriksaan, mereka diketahui sudah delapan kali melakukan aksi pencurian ini di Kota Bandung. Sasarannya warung atau ruko yang buka 24 jam," kata dia.
"Para pelaku merupakan residivis yang pernah melakukan kejahatan serupa serta kasus penganiayaan," kata Darmawan. (antara/jpnn)