Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Risiko ASN tidak Netral Sangat Berat, Bisa Sampai Dipecat

Selasa, 09 Januari 2024 – 19:30 WIB
Risiko ASN tidak Netral Sangat Berat, Bisa Sampai Dipecat - JPNN.COM
Sejumlah jajaran pejabat dan ASN lingkup Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat. (ANTARA/HO-Diskominfo)

"Mereka bisa kita proses dalam sidang disiplin ASN. Sekarang bisa saja kita bertemu sebagai teman, tetapi kalau sudah di sidang ASN kondisinya akan berbeda," katanya.

Sementara menyinggung tentang pengawasan terhadap aparat lingkungan yang terindikasi berpolitik, Sekda mengatakan, perangkat Pemerintah Kota Mataram paling bawah adalah lurah.

Sementara kepala lingkungan, tidak ditunjuk oleh pemerintah melainkan dipilih langsung oleh masyarakat sehingga hak politik mereka masih diperhitungkan masyarakat dan parpol.

"Namun demikian, kita juga tetap membina aparat lingkungan agar bisa tetap netral untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan," katanya. (antara/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Sekda Kota Mataram Lalu Alwan Basri mengatakan bahwa ASN tidak netral selama pemilu bisa diberikan sanksi berat, berupa penurunan pangkat dan pemecatan.

Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close