Riza Memang di Atas Angin, Tetapi yang Jadi Wagub DKI Sepertinya Kader PKS
Selasa, 04 Februari 2020 – 13:13 WIB
"Saya kira silaturahmi kebangsaan Gerindra-PKS ini bisa mengubah konstelasi politik di Jakarta. Termasuk perebutan kursi wagub. Kemungkinan besar PKS akan tetap mendapatkan kursi wagub Jakarta dengan dukungan dan lobi-lobi dari Nasdem," pungkas Hendri.(gir/jpnn)