Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Salut..Demi Padamkan Karhutla, Mereka tak Lebaran di Rumah

Senin, 11 Juli 2016 – 19:24 WIB
Salut..Demi Padamkan Karhutla, Mereka tak Lebaran di Rumah - JPNN.COM
Kebakaran hutan. Foto: dok.JPNN

"Mereka semua standby di pos masing-masing. Ini risiko pekerjaan," tuturnya.

Seperti diketahui, Komandan satgas Udara, Marmas Henri Alfiandi pada Sabtu (9/7) di Pekanbaru, Riau menduga kebakaran yang terjadi di TNTN ada unsur kesengajaan. Karena di lokasi kejadian ditemukan beberapa gubuk yang ditinggalkan penghuninya.

"Karena tidak ada yang mengaku, maka gubuk tersebut kami bakar," kata pria yang juga Komandan Lanud Roesmin Nurjadin itu.

Tim Satgas Udara, lanjut Henri, melakukan pemadaman di dua lokasi. Pertama di Kabupaten Pelalawan di kawasan TNTN dan sekitarnya termasuk di Kabupaten Siak.

"Satgas Udara juga meminta bantuan Heli Superpuma APP yang bisa mengangkut 4000 liter air membantu pemadaman di Kabupaten Siak," tandasnya. (esy/jpnn)

 

JAKARTA--Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran identik dengan berkumpul bersama keluarga di kampung halaman. Tak heran jika semua berlomba-lomba menempuh

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close