Sandiaga Perluas Dana Hibah Pariwisata untuk Pelaku Usaha Travel Agent
"Travel agent memang bisnis yang sangat dekat dengan human capital dan dalam transformasi ini memasukkan teknologi. Meski sangat terbantukan kita tidak bisa menghilangkan peran dari travel agent sendiri," kata Sandiaga.
"Hasil diskusi dengan Amadeus, ternyata ada kebangkita travel agent-travel agent yang dekat dengan tempat tinggal para pelanggan, karena kekecewaan para pelanggan atas refund yang sangat lama oleh perusahaan-perusahaan online. Sementara travel agent-travel agent yang dioperasikan secara tradisional ini jauh lebih bisa melayani para pelanggan. Saya fikir ini adalah salah satu celah yang saya rasa bisa kita ambil alih," ujar Sandiaga. (rhs/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!