SBY: Teman Dekat Saya gak Berani Terima Telepon
Rabu, 01 Februari 2017 – 20:58 WIB
Saat itu kata SBY, Nixon pada akhirnya terpilih sebagai presiden. Namun kemudian skandal watergate terbongkar, hingga menyeret Nixon mundur dari jabatan presiden. Karena akan dimakzulkan.
"Jadi political spying itu kejahatan serius di negara manapun juga," pungkas SBY.(gir/jpnn)