Sedan Klasik Kesukaan John Lennon Disuntikkan Tenaga Listrik
Sabtu, 22 Agustus 2020 – 03:50 WIB
Lebih dari itu, Lunaz menghadirkan kendaraan tanpa emisi yang dipadukan ke kendaraan indah dan mewah serta bersejarah.
"Menjadi kebangaan untuk hadirkan Rolls-Royce yang sebanding dengan kendaraan generasi terbaru.
Adapun Rolls-Royce Phantom V adalah lansiran 1961 yang diberi energi listrik sebagai daya laju.
Untuk Phantom V dibanderol lebih mahal, yaitu £500.000 atau setara Rp9,7 miliar.
Mobil yang sangat disukai John Lennon itu akan dipasangkan baterai 120 kWh, diyakini bisa menempuh jarak hingga 480 km. (rdo/jpnn)