Sekolah Disegel, Siswa Diliburkan
Senin, 31 Oktober 2011 – 10:53 WIB
“Kami akan tetap tutup secara paksa ruang tersebut. Dengan membawa massa yang lebih banyak lagi. Kami juga mengharapkan kepada masyarakat untuk memahami kondisi kami,” ungkap Barnabas.
“Kami juga berharap kepada Dinas Pendidikan Kabupaten Bulungan untuk mengimbau kepada pihak sekolah (yang disegel) untuk tidak menggunakan sekolah sampai permasalahan itu selesai. Kami pun akan menyegel (kantor) Dinas Pendidikan Kabupaten Bulungan sebagai pihak yang paling bertanggungjawab atas semua kejadian ini,” tambahnya.(ian/ndy/fuz/jpnn)