Denmark Open Superseries Premier
Sempat Mati Lampu 30 Menit, Tontowi/Liliyana Tembus 8 Besar
Jumat, 20 Oktober 2017 – 01:11 WIB
Satu ganda Indonesia lainnya yakni Marcus Fernaldi/Kevin Sanjaya, saat berita ini diturunkan masih bertanding melawan ganda Denmark Mathias Christiansen/David Daugaard. (adk/jpnn)