Semua Menangis..Kobe Bryant Cetak 60 Poin di Game Perpisahan
Kamis, 14 April 2016 – 12:33 WIB
Terlalu panjang cerita bila mengulas apa saja yang sudah diberikan Kobe untuk Lakers, untuk timnas Amerika Serikta, untuk pemain-pemain seperti LeBron James, Chris Paul, atau Carmelo Anthony, atau untuk pemain-pemain muda lain seperti di Lakers saat ini.
Terima kasih, Kobe. Untuk semuanya...(adk/jpnn)