Setgab Koalisi Tak Lagi Memikirkan PKS
Selasa, 18 Juni 2013 – 16:59 WIB
JAKARTA--Partai politik di Sekretariat Gabungan (Setgab) tampaknya sudah tak ambil pusing dengan sikap Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang tidak sepenuhnya mendukung kebijakan pemerintah. Menurut Ketua Harian Partai Demokrat Syarief Hasan, dalam kebijakan BBM bersubsidi, PKS seperti partai oposisi yang menolak, sedangkan menteri-menteri dari partai itu tetap mendukung pemerintah. Menteri yang mendukung pemerintah di antaranya Menkominfo Tifatul Sembiring, Menteri Pertanian Suswono dan Mensos Salim Segaf Al-Jufri. Oleh karena itu, ia menyatakan, sebaiknya masyarakat yang menilai sikap PKS yang sebenarnya.
"Kan udah jelas PKS memang partai oposisi. Tetapi menterinya, solusinya gamang. Itu diusulkan PKS, kalau menterinya dukung pemerintah, silahkan nilailah publik. Kalau masuk atas atas nama partai. Kalau memang tidak suka menteri, silahkan partai tindak menteri," ujar Syarief di kompleks Istana Negara, Jakarta, Selasa, (18/6).
Kini, Syarief mengklaim, pemerintah lebih fokus menjalankan rencana kebijakan yang ada, dibanding mengurus kisruh politik yang ditimbulkan oleh PKS. Ia berharap rencana kenaikan harga BBM bersubsidi ini dapat berjalan lancar tanpa terganggu masalah politik.
JAKARTA--Partai politik di Sekretariat Gabungan (Setgab) tampaknya sudah tak ambil pusing dengan sikap Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang tidak
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Hukum
Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
Senin, 25 November 2024 – 02:02 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB - Sosial
Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
Minggu, 24 November 2024 – 21:43 WIB - Tokoh
ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
Minggu, 24 November 2024 – 20:27 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
Senin, 25 November 2024 – 04:42 WIB - Sepak Bola
Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
Senin, 25 November 2024 – 05:23 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB - Politik
Hari Pertama Masa Tenang, Dua Kamar Indekos di Solo Disegel Panwascam, Ada Apa?
Senin, 25 November 2024 – 01:35 WIB - Hukum
Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
Senin, 25 November 2024 – 02:02 WIB