Setjen DPR Ganti Pejabat Pengurus Gedung
Pejabat Baru Janji Bikin Komplek DPR Makin BergengsiRabu, 04 Juli 2012 – 04:24 WIB
Kepada wartawan Ery mengatakan, DPR RI adalah lingkungan yang baru baginya. "Kami akan adaptasi dulu sebentar," katanya.
Meski demikian Ery menegaskan, penanganan gedung DPR tak bisa sembarangan. Sebab, semua pemanfaatan ruang harus didasarkan pada asas fungsional.
"Yang jelas bangunan ini adalah bangunan yang sifatnya harus fungsional. Jadi harus memberikan keselamatan dan kenyamanan bagi pengguna DPR. Jadi kita harus menjamin kenyamanan, keselamatan, dan aksesibilitas," ucapnya.