Siap-Siap, BCA Goodlife x USS 2023 Segera Digelar, Catat Tanggalnya
Selasa, 31 Oktober 2023 – 00:25 WIB
Selain itu, banyak juga kegiatan yang menggandeng komunitas untuk berkolaborasi, seperti Vans Skateboarding, Basketball area takeover by IBL (Indonesian Basket League), ‘Mic Check’ Rap Competition, ‘Invade The Floor’ Dance Competition, Diton Graffiti Jamming, dan juga Market 2ICONS Charity Corner.
Rilisan eksklusif dari Compass, Noir Sur blanc, Shop at Velvet, Amigos De Nimes, Better Goods, Salomon, Herschel Supply, serta deretan kolaborasi seperti Rawtype Riot x Bodypack, Kanky x Sabotage, 3Second x Karafuru dan masih banyak dari brand lainnya, bisa ditemukan oleh pengunjung dari tanggal 3 hingga 5 November 2023.
BCA Goodlife x USS 2023 juga akan dimeriahkan oleh penampilan musik dari Salon R&B, White chorus, Basboi, hingga TUAN TIGABELAS & WESTWEW.