Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tahun Duka

Oleh Dahlan Iskan

Kamis, 26 Desember 2019 – 04:24 WIB
Tahun Duka - JPNN.COM
Dahlan Iskan.

FAA memang punya aturan baru. Untuk menghemat anggaran. Terutama sejak pemerintah pusat memotong anggaran FAA.

Aturan baru itu menyebutkan perusahaan seperti Boeing boleh melakukan sertifikasi sendiri. Khusus untuk suatu perubahan kecil.

Menurut Boeing, B737 MAX 8 adalah Boeing 737 NG yang sedikit diubah. Boeing 737 NG sudah mendapat sertifikat laik terbang. Perubahan kecilnya tidak perlu dimintakan sertifikat ke FAA.

Mengubah posisi mesin dianggap perubahan kecil. Pun mengintroduksi software MCAS.

Padahal, menurut ahli rancang pesawat, itu sudah menyangkut keimanan pesawat. Sudah kategori musyrik COG.

Atau mungkin sayalah yang salah menafsirkan bacaan. Maklum saya hanya kategori hobi naik pesawat. Bukan ahli membuatnya.(***)


COG adalah iman bagi para ahli pesawat. Mengabaikan COG sama dengan tidak beriman. Dan itu yang terjadi di Boeing: mengabaikan COG.

Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Inisial B

    Kamis, 02 Mei 2024 – 07:36 WIB
    Inisial B - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Spesialis Trisula

    Rabu, 01 Mei 2024 – 07:39 WIB
    Spesialis Trisula - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Sedan Drone

    Senin, 29 April 2024 – 07:07 WIB
    Sedan Drone - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Masa Depan

    Minggu, 28 April 2024 – 08:53 WIB
    Masa Depan - JPNN.com
X Close