Tahun Ini, 100 Persen Tender sudah Sistem Elektronik
Selasa, 03 Januari 2012 – 04:24 WIB
"Ketentuan biaya sewa ini memang masih berat. Kecuali Pak Menteri (Azwar Abubakar, Red) mau bicara dengan Menteri BUMN dan Menteri Keuangan. Ada yang bisa ditanggulangi sedikit, misalnya, biaya sewa per tahun dibebankan pada pemerintah daerah masing-masing," ujar Agus.
Tapi MenPAN mengaku pesimis. Karena anggaran daerah itu tidak merata dan malah banyak yang kecil. Misalnya, untuk sewa satelit untuk siaran stasiun televisi swasta setempat bisa mencapai Rp 1 miliar. (ers)