Tas Furla Menjadi Incaran
Rabu, 06 Maret 2013 – 07:56 WIB
Dikatakannya, di toko tersebut ada bermacam-macam merek yang dijual.
“Apalagi sekarang warna yang ditampilkan warna-warna yang berani dan ngejreng, “ ujarnya.
Dikatakan, untuk harga yang ditawarkan mulai dari Rp150 ribu sampai Rp1,5 juta. “Kalau lagi ramai, bisa terjual sebanyak 20 tas lebih, biasanya saat weekend paling ramai,” terangnya. (mag-12/sam/jpnn)