Tekan Angka Kecelakaan, Ini Strategi Grup Astra
Kamis, 08 September 2016 – 07:56 WIB
’’Angka kecelakaan di sana turun lebih dari 50 persen dalam setahun. Dari 3.000 kasus menjadi 700 kasus kecelakaan karena kelalaian pengendara,’’ ungkap Sigit.
Head of Environment & Social Responsibility ASII Riza Deliansyah menuturkan, pihaknya selama ini melakukan tindakan preventif dengan melampirkan booklet keamanan berlalu lintas di semua produk otomotif yang dijual Astra. (gen/c14/noe)