Tekan Tawuran, Bentuk Polisi Siswa
Selasa, 02 Oktober 2012 – 10:12 WIB
BOGOR - Meminimalisir dan menekan aksi tawuran pelajar yang kian brutal di Kota Bogor, Polres Bogor Kota dan Dinas Pendidikan (Disdik), dalam waktu dekat akan membentuk dan melantik Polisi Siswa (Polsis). Mereka akan bertugas khusus di SMA/SMK se-Kota Bogor. “Polisi siswa ini nantinya bertugas memberikan contoh bagi siswa lainnya, agar mereka menjadi polisi bagi dirinya sendiri sehingga bisa memilih mana yang benar dan mana yang salah. Rencananya, pencanangan dan pelantikan para polsis ini akan dilakukan Kapolda Jawa Barat, Irjen Putut Eko Bayuseno,” terang Kapolres Bogor Kota, AKBP Hilman.
Ia menambahkan, dengan dibentuknya polsis ini, para siswa juga bisa ikut menjaga lingkungan sekolahnya, masyarakat maupun tempat-tempat lainnya. Untuk itu, jajarannya berharap dengan adanya pembentukan polsis ini nantinya bisa membantu para guru dan pelajar mengantisipasi gangguan kamtibmas di sekolah-sekolah. “Kami harapkan mereka juga bisa mengingkatkan pelajar lainnya untuk tidak terlibat tawuran," tutur Hilman.
Ia menegaskan, para peserta dan anggota polsis ini akan diambil dari pelajar di masing-masing kelas di semua SMA dan SMK yang ada di Kota Bogor. Mereka juga akan mendapatkan pelatihan diklat bela negara serta kedisiplinan selama dua hari di Batalion 315 Garuda.
BOGOR - Meminimalisir dan menekan aksi tawuran pelajar yang kian brutal di Kota Bogor, Polres Bogor Kota dan Dinas Pendidikan (Disdik), dalam waktu
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Wataru Endo hingga Takumi Minamino Ikut Latihan Timnas Jepang
-
Rudianto Lallo Minta Kejagung Tidak Tebang Pilih Dalam Menangani Kasus
-
STY Pastikan Kevin Diks Jadi Amunisi Lawan Jepang
-
Baleg DPR Dorong Regulasi Pengelolaan Nikel di Sultra Masuk Prolegnas
-
Erupsi Gunung Lewotobi, AHY Siapkan Langkah Taktis
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
Arogansi Pengusaha Suruh Siswa Menggonggong Lenyap saat Ditangkap, Tangan Diborgol, Lihat
Jumat, 15 November 2024 – 08:13 WIB - Dahlan Iskan
Bohemian Blangkon
Jumat, 15 November 2024 – 07:09 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 15 November 2024 Naik Tipis, Berikut Perinciannya
Jumat, 15 November 2024 – 09:31 WIB - Jogja Terkini
Jadwal Pemadaman Listrik Hari Ini, Jumat 15 November 2024
Jumat, 15 November 2024 – 06:26 WIB - Hukum
Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
Jumat, 15 November 2024 – 08:30 WIB