Wadanjen Kopassus Lepas Elang Peliharaan Prajurit
Rabu, 04 April 2012 – 08:18 WIB
SEEKOR elang laut atau yang dalam bahasa latin disebut Haliaeetus Leucogaster nangkring di luar gedung Flamboyan, Mako Kopassus, Cijantung. Wadanjen Kopassus Brigjen Doni Monardo pun sibuk memotret burung predator yang terlihat gagah saat mengepakkan sayap itu dengan menggunakan kamera ponselnya. Elang tersebut bukan hasil buruan para pasukan elite TNI-AD itu. Tetapi, burung yang hampir punah tersebut adalah hewan yang sudah sepuluh tahun dipelihara Serka Eko Harjanto, salah seorang prajurit baret merah, sebutan lain Kopassus.
Kemarin, didampingi Doni dan petinggi Kopassus lain, Eko menyerahkan elangnya yang diberi nama Emon kepada Direktur Taman Safari Frans Manansang. Doni mengapresiasi langkah prajuritnya yang menyerahkan elang miliknya kepada yang berwenang.
"Tentu saja, saya sangat salut sama dia (Eko) karena mengembalikan burungnya ke habitat asal. Gimana Ko, anakmu ikhlas kan?" katanya sambil menepuk pundak Serka Eko, lantas tertawa.
SEEKOR elang laut atau yang dalam bahasa latin disebut Haliaeetus Leucogaster nangkring di luar gedung Flamboyan, Mako Kopassus, Cijantung. Wadanjen
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Menjadi Tokoh Terkorup Versi OCCRP, Budi Gunawan Minta Masyarakat Tidak Berpolemik
-
Kejagung Tetapkan 5 Tersangka Baru di Kasus Korupsi PT. Timah
-
Ahmad Dhani Beri Bocoran Rencana Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise
-
Ratih Purwasih dan Endang S Taurina, Semarakkan Perayaan Tahun Baru 2025 di Bundaran HI
-
Prabowo: PPN 12 Persen Hanya untuk Barang dan Jasa Mewah
BERITA LAINNYA
- Humaniora
Peserta TMS Kelulusan PPPK Tahap 1 Bisa Ikut Seleksi Kedua? Cermati Penjelasan BKN
Kamis, 02 Januari 2025 – 21:11 WIB - Hukum
Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Korup versi OCCRP, BCW Desak KPK Lakukan Penyelidikan
Kamis, 02 Januari 2025 – 21:09 WIB - Humaniora
Aipda Robig Belum Menyerahkan Memori Banding, Begini Penjelasan Polda Jateng
Kamis, 02 Januari 2025 – 21:05 WIB - Hukum
Eks Sukarelawan Sebut Jokowi Layak Masuk Daftar Pemimpin Korup versi OCCRP
Kamis, 02 Januari 2025 – 20:56 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Jadwal MotoGP 2025, Terbesar Dalam Sejarah
Kamis, 02 Januari 2025 – 20:23 WIB - Humaniora
Peserta TMS Kelulusan PPPK Tahap 1 Bisa Ikut Seleksi Kedua? Cermati Penjelasan BKN
Kamis, 02 Januari 2025 – 21:11 WIB - Hukum
Guru Besar IPB Kritik Kejagung: Bisa Bangkrut Jika Semua Dihitung Kerugian Negara
Kamis, 02 Januari 2025 – 20:43 WIB - Kriminal
Sempat Koma 6 Hari, Santri yang Dianiaya 6 Senior di Banyuwangi Meninggal
Kamis, 02 Januari 2025 – 20:02 WIB - Hukum
Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Korup versi OCCRP, BCW Desak KPK Lakukan Penyelidikan
Kamis, 02 Januari 2025 – 21:09 WIB