Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Zuhairi Ingin Pikiran Gus Dur Digelorakan di Tunisia

Jumat, 01 April 2022 – 22:17 WIB
Zuhairi Ingin Pikiran Gus Dur Digelorakan di Tunisia - JPNN.COM
Duta Besar Republik Indonesia untuk Tunisia Zuhairi Misrawi menghadiri diskusi yang digelar komunitas Gusdurian Tunisia di Kafe al-Walid, Kota Tunis. Foto: Dokpri

Dubes RI untuk Tunisia menegaskan pemikiran Gus Dur telah menginspirasi kaum muda untuk memperjuangkan keadilan dan kedamaian. "Kami punya tugas berat untuk membumikan pemikiran Gus Dur," pungkas dia. (tan/jpnn)


Zuhairi Misrawi ingin gagasan Presiden Keempat RI Gus Dur selalu digelorakan di Tunisia. Dia akan mendorong kelompok muda Gusdurian melakukan kajian.

Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News