JAYAPURA --Kasus HIV-AIDS di Kota Jayapura saat ini telah menembus 1592 kasusMenurut Sekretaris Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kota Jayapura, Binton Nainggolan mengungkapkan, dari 1592 kasus yang diperoleh dari VCT di rumah sakit dan Puskesmas yang ada di Kota Jayapura hingga Oktober 2010, terdapat 12 ibu hamil yang positif mengidap HIV-AIDS
BACA JUGA: Masjid LDII Dibakar Massa
"Kemungkinan besar penularan virus HIV-AIDS terhadap 12 ibu hamil ini dari suami mereka
Mengacu pada data yang ada saat ini, menurut Binton prioritas penangananan HIV-AIDS di Kota Jayapura sekarang sedikit berubah yakni dengan fokus pada penderita
BACA JUGA: Markas OPM Diserbu Aparat, 1 Tewas
"Jadi perlu ada semacam gerakan dari masyarakat luas agar lebih peduli terhadap orang yang sudah terinfeksi melalui dukungan perawatan dan pengobatan," jelasnya.Mengenai hasil pertemuan kemarin, Binton mengungkapkan bahwa telah tercipta komitmen KPA dan DPRD Kota Jayapura untuk melaksanakan Pencanangan Peningkatan Program Perawatan, Dukungan dan Pengobatan bagi Mereka yang Terinfeksi HIV-AIDS, Senin (6/12)
BACA JUGA: Massa Tinggalkan Surya Paloh
BACA ARTIKEL LAINNYA... Tiga Truk Terjebak Lahar, Penambang Nekat
Redaktur : Tim Redaksi