jpnn.com - ''Kegiatan ini harus benar-benar kita manfaatkan sebaik mungkin, jika selama ini kami ke luar negeri, tapi sekarang sudah bisa menggaet para investor yang kebetulan sebagai peserta dalam kegiatan WIEF ke-5 tahun ini,'' kata Menteri Negara BUMN Sofyan Djalil, Selasa (3/3).
Dari pengamatan JPNN di lokasi WIEF di Ritz Carlton-Pacifik Place Jakarta, tampak sejumlah perusahaan BUMN diantaranya; PT PLN (Persero), PT Bank Mandiri Tbk, PT Telekomunikasi Indonesia Tbk, PT Tambang Batubara Bukit Asam Tbk, PT BNI Tbk, PT Semen Gresik Tbk, dan PT Perusahaan Gas Negara Tbk BACA JUGA: PAN Tunggu Blok Alternatif
Dijelaskan, ketujuh perusahaan BUMN itu dipilih karena mereka umumnya sudah berstatus sebagai perusahaan terbuka BACA JUGA: Baru Tiga Menteri Ajukan Cuti Kampanye BACA JUGA: ICW: Ini Bukti DPR Tak Pernah Jera
BACA ARTIKEL LAINNYA... DPD Tuding Parpol Penyebab Stagnasi Pembangunan Daerah
Redaktur : Tim Redaksi