Lahan 3.000 ha tersebut merupakan lahan tadah hujan milik petani yang berada di desa Sekar, desa Malu, desa Pohbaru, desa Kedungadem, desa Trucuk, desa Kasman dan desa Ngasem
BACA JUGA: BPK Audit Departemen ESDM
Kabupaten ini merupakan daerah kering dan membutuhkan kemajuan teknologi untuk pengolahan lahan pertanian yang relatif banyak memerlukan persediaan air, sehingga diharapkan dapat memberikan hasil pertanian yang lebih maksimal.Budi G
“Sebagai bagian dari CSR (Corporate Social Responsibility), Bank Mandiri mempunyai kewajiban untuk melakukan pembinaan bagi mitra binaannya
BACA JUGA: Pemegang Polis Asuransi Syariah Turun
Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam bentuk pendidikan, pelatihan, pemasaran, promosi dan hal-hal lain yang menyangkut peningkatan produktivitas mitra binaan serta penelitian atau pengkajian usahaBACA JUGA: Target Lifting Minyak 2009 Lebih Rendah
Sadikin.”Dalam kerjasama ini, PT Titan Multi Agro juga berkewajiban melatih dan mendampingi petani untuk menanam jagung dengan menggunakan teknologi TMA (Titan Multi Agro)Teknologi baru ini lebih menekankan pada efisiensi pemberian pupuk dan penanganan secara khusus dari setiap pohon jagungSehingga diharapkan dapat menghasilkan produksi yang jauh lebih banyak dibandingkan dengan hasil produksi jagung yang ditanam secara konvensional,” kata Direktur Utama PT Titan Multi Agro, Hari Sulistyono.
Selain sektor pertanian, penyaluran pinjaman Program Kemitraan melalui Linkage Program juga telah disalurkan di beberapa daerah di Indonesia antara lain di sektor peternakan yaitu Rp2 milyar untuk PT Unggulan Anak Bangsa di Surabaya, Rp1,3 milyar untuk PT Greenfields di Malang dan Rp28 milyar untuk PT Frisian Flag Indonesia di Tulungagung, Boyolali dan BandungSedangkan di sektor industri untuk PT Sinjaraga Santika Sport di Majalengka Rp4,1 milyar dan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk Rp4,5 milyar(wid)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Indonesia Resmi Keluar OPEC
Redaktur : Tim Redaksi