"Pansus itu ada, sejatinya ditujukan untuk Presiden
BACA JUGA: Dana Teroris Aceh Diduga Hasil Perampokan
Kalau hanya kepada para menteri, cukup dibincangkan dalam rapat-rapat kerja sajaSeiring dengan degradasi eksistensi Pansus, Presiden SBY pun menurut Yunarto, telah menempuh langkah yang keliru dengan cara seakan-akan harus mengambil tanggungjawab menterinya, tapi tak ada implementasinya
BACA JUGA: Dipecat, PNS Bisa Ajukan Banding Administratif
"Dengan dua fakta tersebut, semakin jelas bahwa Presiden dan DPR RI telah menjadikan kasus Bank Century sebagai alat bargaining politik menjelang Pemilu 2014 mendatang," katanya.Padahal, lanjut Yunarto, keluarnya rekomendasi DPR yang menyimpulkan bahwa telah terjadi pelanggaran dalam proses bailout Century, sesungguhnya merupakan kegagalan dari Partai Demokrat dalam menguasai panggung politik di parlemen, yang berakibat merubah persepsi dan citra SBY di mata masyarakat Indonesia
Konsekuensi lain yang juga harus ditanggung oleh partai pendukung SBY seperti PAN dan PKB, kata Yunarto lagi, adalah bersiap menerima resiko politik ini pada Pemilu 2014 mendatang
BACA JUGA: Pemerintah Jangan Lakukan Barter Kasus
"Itu kalau memang pemerintahan SBY bisa bertahan hingga 2014Tapi, hal yang sangat mungkin terjadi dalam waktu pendek ini adalah, munculnya inisiator hak interpelasi DPR sebagai reaksi dari sikap Presiden SBY dalam menyikapi rekomendasi DPR terkait skandal CenturyDan itu sangat mungkin dilakukan oleh Partai PDI Perjuangan," ungkap Yunarto pula(fas/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... Dua Lagi Tersangka Tiket Kemlu Ditahan
Redaktur : Tim Redaksi