BACA JUGA: Jaksa Minta Eksepsi Muchdi Ditolak
Yulainsa.“Rully diperiksa sebagai saksi, terkait dengan proses perubahan syarat teknis yang diduga menyebabkan PT Bio Farma memenuhi syarat (sehingga) memenangkan tender,” tegas Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, BD Nainggolan di Kompleks Kejagung Jakarta, Kamis (4/9)Lebih lanjut dikatakan Nainggolan, tersangka dalam kasus ini diantaranya adalah dokter dengan inisial IS, yang tercatat sebagai ketua tim pengadaan, dokter hewan MS, yang menjabat sebagai pembuat komitmen pengadaan proyek tersebut.
Kasus korupsi ini bermula sekitar tahun 2006 lalu
BACA JUGA: Menhut Haramkan Menambang di TN
Tercatat sebanyak 191 ribu unit disiapkan dengan nilai proyek senilai Rp 17 milyarBACA JUGA: Dituding Azmun, Kaban Anggap Biasa
Pasalnya akibat perbuatan pelaku, negara dirugikan sebesar Rp 14,8 miliar(rie/JPNN)BACA ARTIKEL LAINNYA... Aprindo Minta Hapus PPnBM
Redaktur : Tim Redaksi