Menurut Ketua DPD Ginandjar Kartasasmita, seharusnya para menteri bekerja sungguh-sungguh demi kepentingan bangsa dan rakyat
BACA JUGA: MUI Masih Takut Komunis
"Bukannya mengedepankan kepentingannya sendiriMantan Kepala Bappenas itu menambahkan, di saat krisis saat ini sudah seharusnya para menteri bekerja keras dan sunguh-sungguh
BACA JUGA: Agung Ingatkan MK
"Kalau saya penasehat Presiden dan (Presiden) minta saran saya tentang menteri yang minta mundur, saya katakan sebaiknya diberhentikan sajaGinadjar mengingatkan agar menteri-mentri tidak menggunakan posisinya untuk kepentingan sesaat demi keuntungan pribadi ataupun kelompok
BACA JUGA: Pemerintah Telantarkan Pengungsi Atambua?
"Saat meghadapi krisis seperti saat ini, mestinya seorang menteri kerja sebaik mungkin demi kredibilitas bukan untuk kepentingan sesaat," imbuhnya.Sebagaimana diberitakan, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati disebut-sebut sempat mengancam akan mengundurkan diriSri Mulyani yang juga dipercaya merangkap jabatan Menko perekonomian itu keberatan jika pemerintah terlalu mengintervensi Bursa Efek Indonesia (BEI) agar menghentikan perdagangan saham PT Bumi Resources Tbk milik Grup Bakrie.(ara/JPNN)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Film PKI Ampuh Cegah Makar
Redaktur : Tim Redaksi