SAMBIL berlayar mengecat kapalMendagri Gamawan Fauzi pada Senin (1/8) siang melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah ruangan di gedung Kemedagri
BACA JUGA: Calon Pimpinan KPK Tak Mau Salahkan Marzuki
Tujuan utama, mengecek sejauh mana komitmen para pegawai kemendagri berupaya melakukan penghematan energi.Namun, sekali gerak, target sampingan juga dibidik, yakni pegawai yang bolos kerja di hari pertama bulan Ramadan
"Ada yang bolos nggak?" tanya Gamawan
BACA JUGA: Politisi Golkar Usulkan Imunitas Bagi Pimpinan KPK
Dengan cepat, Kabag Humas Kemendagri, Andi Kriarmoni memberi jawabanBACA JUGA: Komite Etik Tak Mau Didikte Nazaruddin
Maklum, ruangan Bagian Humas merupakan salah satu yang disidak GamawanJubir Kemendagri, Reydonnizar Moenek, ikut mendampingi bosnya itu."Di mana ini, kok kosong?" ujar Gamawan di depan salah satu meja kerja di Bagian Humas KemendagriKali ini, giliran anak buah Andi, Simon Saimima, yang sigap"Lagi shalat Pak," ujar alumnus Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) itu.
Dengan enteng, sembari melihat jam dinding, Gamawan menimpali"Lama juga shalatnya ya," kata Gamawan sambil mesem(sam/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Yang Minta KPK Dibubarkan Bukan Negarawan
Redaktur : Tim Redaksi