Menurut Kiran, proses tender pada pembangunan kilang LNG donggi senoro di Desa Uso Kecamatan Batui untuk pekerjaan-pekerjaan kecil lainnya diluar pembangunan kilang dan fasilitas lainnya, harus ditender dan dilakukan secara terbuka
BACA JUGA: Saham Garuda Dilego Rp 550
Hal itu untuk menghindari monopoli oleh perusahaan tertentu saja"Paling tidak untuk pekerjaan-pekerjaan kecil pada proyek itu, yang memang harus ditunjuk sub kontraktor lagi, yah harus ditender terbuka secara transparan
BACA JUGA: Telkom Diperintah Kuasai Telkomsel
Supaya kontraktor lokal bisa terlibat," terang Kiran kepada Luwuk Post Jumat kemarin.Kiran mengatakan, proyek donggi senoro yang ada di Desa Uso Kecamatan Batui, bukan tidak mungkin hanya dua sub kontraktor saja yang melaksanakan, pastinya akan ada penunjukan sub kontraktor lagi
"Ini perlu dilakukan, dan perusahaan harus transparan, kalau memang masih ada penujukan sub kontraktor lagi, meski skalanya kecil harus diumumkan,"pungkasnya
BACA JUGA: IHSG Yakin ke Skema Awal
(ynt)BACA ARTIKEL LAINNYA... Medco Nekat Lanjutkan Proyek di Libya
Redaktur : Tim Redaksi